Siber24jam.com – Komando Pasukan Khusus (Kopassus) akan memperingati HUT yang ke-70 tahun pada 16 April 2022.
Pada peringatan HUT Kopassus ke-70 itu, Anda bisa ikut memeriahkan dengan mengganti bingkai foto media sosial Anda dengan Twibbon pilihan keren dengan desain-desain keren bernuansa Pasukan Komando Utama tempur yang dimiliki TNI AD itu.
Seperti diketahui, Kopassus dibentuk pada 16 April 1952. Dan pada tahun 2022 ini pasukan baret merah itu memperingati hari jadinya yang ke-70 tahun.
Berikut link twibbon untuk memperingati HUT Kopassus ke-70 pada tahun 2022.
Untuk ikut memeriahkan hari jadi Kopassus, Anda bisa menggunakan Twibbon yang dapat diunggah di medsos dan dapat Anda unduh linknya secara gratis di bawah artikel ini.
Berikut ini Link Twibbon HUT Kopassus ke-70 dikutip siber24jam.com dari laman twibbonize :
Anda bisa memilih salah satu link twibbon HUT Kopassus ke-70 dsn pasang foto terbaik Anda.***
-
Satgas Yonif 122/TS, Berikan Bantuan Kepada Masyarakat Binaan Dari Awal Hingga Akhir Penugasan
-
Melalui Coffee Morning Pemkab Bogor Bersama Kadin Matangkan Persiapan HUT Ke-79 RI Tingkat Kabupaten Bogor
-
Potensi Pasar Global Sangat Besar,KKP Genjot Budidaya Rumput Laut
-
ISCoNREM 2023, Bima Arya Paparkan Pengelolaan Lingkungan Berbasis Kearifan Lokal
-
Longsor Terjadi di Cijeruk, Satu Keluarga Dilaporkan Tertimbun
-
Diskusi Hangat di Kantor Desa Sukaraja Kabupaten Bogor: Silaturahmi dan Publikasi Kinerja Jadi Sorotan
Berita Lainnya
Tags: HUT Kopassus ke-70, media sosial, Twibbon