Sukabumi, Siber24jam.com– Ketua HDCI Sukabumi Sri Widagdo menjelaskan, organisasi HDCI akan membantu membangun pariwisata Sukabumi. Salah satunya melalui event yang mengundang anggota dari daerah lain. Sehingga, pariwisata hingga perekonomian masyarakat bisa terdongkrak.
“Agustus mendatang misalnya, HDCI akan ada Musda Jawa Barat di Sukabumi. Event ini luar biasa dan membantu perekonomian masyarakat, kami akan mengundang dan mengajak pelaku UMKM berpartisipasi di Musda nanti,”katanya.
Sri pun menegaskan kesiapannya melaksanakan intruksi dari pengurus pusat dan Jawa Barat, agar HDCI menjadi organisasi pelopor keselamatan berlalu lintas di jalan raya. “Alhamdulillah di Sukabumi ini, anggota HDCI banyak yang muda-muda. Mereka ini akan kami ajak untuk menjadi pelopor disiplin berlalu lintas, saat mengendarai motor di jalan raya,”tutupnya.
Sebagai informasi, Muscab HDCI Sukabumi yang dihelat di salah satu hotel berbintang itu Minggu (06/06/2022) agendanya untuk memilih ketua dan pengurus baru yang akan bertugas dari 2022 sampai 2025. Usai pembukaan Muscab, pengurus HDCI memberikan cenderamata kepada Bupati Sukabumi Marwan Hamami. ***
Editor : Mochamad Yusuf
-
Musren BNN RI : Pemberian Penghargaan Satker Dengan Kinerja Terbaik Dan Launching Aplikasi E-RB
-
JAM-Pidum Setujui Penghentian Penuntutan 14 Kasus Berdasarkan Keadilan Restoratif
-
Bongkar Praktik Pengoplosan Tabung Gas Subsidi, Polsek Panongan Polresta Tangerang Ringkus 5 Pelaku
-
Pemkot Bakal Buka Akses Baru ke TPU Mulyaharja
-
INDOCEMENT menyelanggarakan Beragam Kegiatan Dalam Momen Ramadan 1445 Hijriah
-
8 Manfaat Kunyit untuk Kesehatan Tubuh
Berita Lainnya
Tags: 2022, bupati, Daerah, Jawa Barat, lalu lintas, MU, Muscab, PAI, Pariwisata, UMKM, wisata