Siber24jam.com – Komandan Komando Pembinaan Doktrin, Pendidikan dan Latihan TNI Angkatan Laut (Dankodiklatal), Letnan Jenderal TNI Marinir Suhartono secara resmi menjadi warga kehormatan Wijna Wira Widhayaka.
Hal itu ditandai dengan penyematan yang dilakukan Komandan Pusat Polisi Militer Angkatan Laut (Danpuspomal) Laksamana Muda TNI Edwin menyematkan langsung lencana Pomal dan pembaretan kepada Dankodiklatal, dalama cara tradisi yang berlangsung di Lapangan Dharma Wira Satya Pusdikpomal Kodiklatal, Bumimoro Surabaya.
Penyematan lencana dan baret biru merupakan tradisi yang dilaksanakan oleh korps dengan semboyan Wijna Wira Widhayaka tersebut, sebagai prosesi pengangkatan seseorang sebagai warga kehormatan.
“Dengan penuh rasa hormat dan bangga, Saya mengucapkan terimakasih kepada Danpuspomal atas penganugerahan lencana dan baret Korps Pomal kepada Saya selaku Komandan Kodiklatal, ” tutur Letjen TNI Marinir Suhartono.
Editor : Edwin Suwandana
-
Pj. Bupati Bogor Lantik 67 Pejabat Administrator dan Pengawas
-
Kota Bogor Bersama Pemda se-Jawa Barat Tandatangani NPHD Pemilukada Serentak
-
Kunjungan Pemkot Padang, Bima Sebut Selektif Pilih Camat dan Lurah
-
Pengajian Al-Ikhbar di PWI Cibinong: Memahami Taqwa sebagai Kunci Kebahagiaan
-
Promosikan Batik Kabupaten Bogor, Pj. Ketua Dekranasda Bawa Batik Unggulan Tampil di Pekan Kerajinan Jawa Barat
-
K.H.Abuya Entoh Merestui H Zulkarnain SE Maju Bakal Calon Bupati Tangerang.
Berita Lainnya
Tags: edwin, Marinir, Mayjen, MU, Pendidikan, polisi, Pomal, Suhartono, TNI, TNI AL